Senin

Pola Dasar Blus Anak-Anak






Lingkar dada : 60 cm
Panjang Punggung : 26

Langkah :
  1. Buat garis AB, Lingkar dada/2 + 7
  2. Buat garis AD, panjang punggung
  3. Lalu buat segiempat.
  4. Buat titik E, letaknya = LD/4 + 0.5
  5. Buat garis dari E ke F, lalu bagi tiga sama besar.
  6. Dari titik G mundur 1,5 cm lalu tarik garis lurus keatas
  7. Dari titik H mundur 0.7, lalu tarik garis lurus ke atas
  8. Buat titik K dengan membagi 2 sama panjang garis DC, dinamakan garis KL.

Langkah

  1. Dari titik A buat titik yang panjangnya LD/20+2.5 = =5.5 .lalu tarik garis ke atas.
  2. Bagi tiga kita beri kode  = o
  3. Pada titik I ke arah G, garis di bagi dan dia beri tanda.
  4. Dari titik B buat titik M yang panjangnya = x = 5.5a
  5. Buat titik N, yang panjangnya dari B = X + 0.5
  6. Dari titik J ke arah H garis dibagi,lihat gambar.
  7. Dari F sampai batas garis di bagi 2, lalu tarik garis lurus ke bawah



Langkah :
  1. Setelah selesai semua sista bisa membuat lengkungan yang di perlukan.
  2. Buat lengkung leher depan, lengkung leher belakang, kerung lengan depan, kerung lengan belakang.

Beri warna dan di gunting, pola siap digunakan


7 komentar:

  1. mohon ijin mau copy ya, sangat bermanfaat utk istri saya

    BalasHapus
  2. panjang bahu muka dan belakang memang beda ya? gimana cara ngejahitnya nanti, ntar gak sama dong ?

    BalasHapus
  3. panjang bahu untuk pola depan dan belakang beda ya? (yang pola belakang (tinta biru lebih panjang bahunya) kl beda gimana nanti menjahitnya? nanti pas di bahu gak sama dunk ujung nya,

    BalasHapus
    Balasan
    1. wah mikirnya sama pas saya baru masuk kursus jahit. tp setelah praktik n jahit sendiri baru tahu lho

      Hapus
    2. naaahhh... saya berpikiran sama. mohon penjelasannya mbak Ailsa :)

      Hapus
    3. harusnya bahu depan dan bahu belakang sama ka? mohon penjelasannya mbak

      Hapus